guest book


ShoutMix chat widget

Senin, 10 Oktober 2011

Trik Ollie Skateboard.

Cara berdiri untuk trik ini, perhatikan: ini adalah cara yang direkomendasikan untuk berdiri dan menjaga keseimbangan.



Tehniknya :
  1. Dorong Papan skate sesuai kecepatan yang aman
  2. Letakkan kaki kamu kembali pada tail atau begian belakang papan skate kemudian letakkan kaki depan kamu di pertengahan deck lebih tinggi badan kamu akan dapat melakukan ollie, tetapi kamu akan kurang kendali.                                                   
  3. Bengkokkan lutut kamu
  4. Tekan bagian belakang papan hingga menyentuh landasan sampai terdengar suara kresek maka bagian depan papan depan akan menungging ke atas
  5. Sekarang papan kamu akan meluncur kedepan dan naik keatas kemudian melompatlah mengikuti gerakan papan keatas selanjutnya gunakan bagian atas kaki depan kamu untuk menendang bagian depan papan agar papan ikut naik keatas.
  6. Jangan Menarik kaki lagi kebagian tengah, kaki bagian depan mengikuti bagian depan papan dan kaki belakang juga demikian.
  7. selaraskan bahu kamu dan kaki sejajar dengan petunjuk kamu. ini akan membuat kamu nyaman dan lebih mudah mendarat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar